Kalkulasi Persentase Oksigen untuk Mengoptimalkan Kinerja Inert Gas Generator Guna Menunjang Operasional di Kapal MT. Bull Kangean

Authors

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.14830969

Keywords:

Persentase, Matematika, Terapan, Optimalisasi, Inert Gas Generator, Cover End

Abstract

Muatan pada kapal tanker dengan cara menurunkan kadar konsentrasi oksigen maksimal 8% (delapan persen) pada saat proses pembongkaran (Disharging), permbersihan tangki (Tank Cleaning) dan pada saat free gas, Oxygen analyzer berfungsi untuk mengukur kandungan oksigen yang ditetapkan ( 4% ) sehingga kandunga oxygen lebih dari 4% inert gas akan di lepas ke atmosfer namun inert gas generator di kapal MT.BULL KANGEANĀ  tidak bekerja dengan optimal. Tidak optimalnya inert gas generator terjadi karena adanya kebocoran pada cover end inert gas generator. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui tidak tercapainya produksi gas lembam dan kegagalan pada saat pembakaran main burner inert gas generator di kapal MT. BULL KANGEAN. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif disertai dengan pengumpulan data berupa observasi, dan dokumentasi. Data observasi tidak tercapainya produksi gas lembam dan kegagalan pada saat pembakaran diambil di atas kapal penulis pada saat Praktik Laut. Berdasarkan hasil penelitian menyimpulkan bahwa penyebab terjadinya tidak tercapainya produksi gas lembam dan kegagalan pada saat pembakaran adalah terjadinya kebocoran pada cover end inert gas generator.

Downloads

Published

2023-11-29

Issue

Section

Articles